PETISI MASYARAKAT SIPIL PEDULI R-KUHP
“TUNDA PENGESAHAN R-KUHP, BAHAS R-KUHP MELIBATKAN SELUAS MUNGKIN MASYARAKAT”
Hari ini, Jumat, 16 Maret 2018 dalam forum Semiloka tentang R-KUHP yang diselenggarakan oleh Koalisi Perempuan Indonesia selama dua hari (15-16 Maret), dengan Thema “Mewujudkan Pembaharuan Hukum Pidana Melalui R-KUHP yang Berkeadilan, Demokratis, dan Responsif pada Perkembangan Tindak Pidana”.
Peserta Semiloka yang terdiri dari 130 orang, berasal dari 15 provinsi yaitu Aceh, Bengkulu, DKI Jakarta, Jogyakarta, Jambi, Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, Nusa Tenggara Barat, Nusa Tenggara Timur, Sumatera Barat, Sumatera Utara, Sulawesi Tengah, Sulawesi Selatan, dan Sulawesi Tenggara, dan bersepakat menyebut diri sebagai Masyarakat Sipil Peduli R-KUHP.
Dari hasil, semiloka ini, Kami masyarakat sipil Peduli R-KUHP menemukan fakta-fakta, sebagai berikut :
- Bahwa setiap orang berpotensi menjadi pelaku atau pun korban Tindak Pidana;
- Bahwa perumusan R-KUHP masih belum mempertimbangkan pengalaman Perempuan, Anak, Disabilitas, Masyarakat Adat, dan Kelompok Rentan;
- Bahwa terdapat beberapa pasal dalam R-KUHP yang berpotensi mengkriminalisasi Perempuan, Anak, Disabilitas, Masyarakat Adat, dan Kelompok Rentan;
- Bahwa banyak tindak pidana yang terjadi dalam masyarakat yang belum dirumuskan dalam R-KUHP;
- R-KUHP menyangkut nasib dan rasa keadilan seluruh Warga Negara Indonesia yang jumlahnya mencapai 260 juta penduduk tersebar di seluruh wilayah Indonesia, namun sayangnya pembahasan hanya didominasi oleh orang-orang yang dianggap Ahli Hukum Pidana tanpa memperhatikan disiplin Ilmu lain dan Praktek di lapangan;
- R-KUHP tidak mengakomodir asas aksesibilitas bagi penyandang disabilitas dengan konsep Akomodasi Proporsional;
- Berbagai kekurangan R-KUHP akan berdampak merugikan warga negara Indonesia, baik yang berstatus sebagai pelaku maupun Korban.
Berdasarkan temuan-temuan kami tersebut kami, Masyarakat Sipil Peduli R-KUHP menyerukan agar Presiden dan Dewan Perwakilan Rakyat RI :
- Menunda Pengesahan R-KUHP
- Melakukan konsultasi secara meluas di berbagai wilayah dan melibatkan sebanyak mungkin masyarakat
Demikian, kami Masyarakat Sipil Peduli R-KUHP berharap seruan ini di tindaklanjuti.
Jakarta, 16 Maret 2018
Masyarakat Sipil Peduli R-KUHP
Yang menyatakan;
- Agustina M. F. L, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Nusa Tenggara Timur
- Anggara, ICJR
- Anissa Dinda R, Koalisi Perempuan Indonesia
- Anita Rachman, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sulawesi Tenggara
- Bryant R.S, ARI
- D. Listyaningsih, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah DIY
- Dessy Amalia, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Bengkulu
- Destika Gilang Lestari, Presidium Nasional Koalisi Perempuan Indonesia
- Dewi Yani, Koalisi Perempuan Indonesia
- Dian Kartikasari, Sekretaris Jenderal Koalisi Perempuan Indonesia
- Evany Claura Y, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Aceh
- Evie Permata Sari, SAPA Indonesia
- Fitri Lestari, Migrant Care
- Fitriyanti, Presidium Nasional Koalisi Perempuan Indonesia
- Gabrella Sabrina, Koalisi Perempuan Indonesia
- Halimah Ginting, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah DIY
- Hartini, IPPI
- Hetty S, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sumatra Barat
- Iin Arinta Faradiana, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Tengah
- Indry Oktaviani, Koalisi Perempuan Indonesia
- Irawani, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sumatra Utara
- Irna Riza Yuliastuty, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Bengkulu
- Larasati Ayesha, Koalisi Perempuan Indonesia
- Lia Anggiasih, Koalisi Perempuan Indonesia
- Liesya E, Koalisi Perempuan Indonesia
- Lilik Agustiyaningsih, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Nusa Tenggara Barat
- Luki Paramitha, Presidium Nasional Koalisi Perempuan Indonesia
- M. Sapeih, OPSI DKI
- Marselina, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sulawesi Selatan
- Martina Majid, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sulawesi Selatan
- Maspa, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sulawesi Tengah
- Melda Imanuela, Koalisi Perempuan Indonesia
- Mike Herawati, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah DKI Jakarta
- Miko Ginting, PSHK
- Mirna Novira, Advokat, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jambi
- Muhayati, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah DKI Jakarta
- Muntakhanah, Koalisi Perempuan Indonesia
- Nadlroh As-Sariroh, Presidium Nasional Koalisi Perempuan Indonesia
- Nafidatul Himah, Koalisi Perempuan Indonesia
- Ningsih Lema, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Nusa Tenggara Timur
- Ratna Dewi, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jambi
- Ria Nurbani, Koalisi Perempuan Indonesia
- Ria Yulianti. Koalisi Perempuan Indonesia
- Riska Carolina, ELSAM/Federasi Arus Pelangi
- Risnawangi, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sulawesi Tengah
- Rita Mowoka Rustien, Bidang Hukum dan HAM KOWANI
- Rita Murni, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Limapuluh Kota, Sumatra Barat
- Rito Hermawan, OPSI Nasional
- Rosniaty Azis, Presidium Nasional Koalisi Perempuan Indonesia
- Rustiyati, Presidium Nasional Koalisi Perempuan Indonesia
- Sandra Octaviani, Migrant Care
- Sri Zul Chairiyah, Presidium Nasional Koalisi Perempuan Indonesia
- Stephana S. Kono, Koalisi Perempuan Indonesia
- Tanty Herida, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sumatra Barat
- Tarsa Wiria, Koalisi Perempuan Indonesia
- Titin Dwi, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Timur
- Waode Habiba, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sulawesi Tenggara
- Yana Pardede, Perempuan AMAN
- Yasinta Intan, Koalisi Perempuan Indonesia
- Yuli R, Arus Pelangi
- Yusriati, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Aceh
- Zainal Abidin
- Zakiyatul M, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Timur
- Zenab, Kabar Bumi
Petisi ini juga mendapat dukungan dari masyarakat dan organisasi di luar semiloka, yaitu:
- Individu:
- Abdul mudanang- Forum Remaja
- Achmad Nurcholish, Jakarta
- Ade Fikran – Fokus Muda
- Aida Milasari, Rumpun Gema Perempuan
- Aida Nafisah, Pemuda, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Alfiyah, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Jombang, Jawa Timur
- Alita Karen, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sulawesi Selatan,
- Ama, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Jombang, Jawa Timur
- Ana Nurjanah, Mahasiswa Universitas Brawijaya, Jawa Timur
- Andi Irma, Nusa Tenggara Barat
- Anggunkharisma Dewi, Nusa Tenggara Barat
- Anieq Ro’fah, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Anin Khoirunnisa, S.Sosio, staf pengajar SMA Trimurti Surabaya, Jawa Timur
- Aning, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Balai Jamburea, Kab. Garut
- Annisa Anggraeni, Nusa Tenggara Barat
- Apong, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Balai Garut Kota
- Arita, Rumah Bakumangente, Maluku
- Arum Rumiyati, Jakarta
- Arumi, Nusa Tenggara Barat
- Asikin, Nusa Tenggara Barat
- Astuti Mariani, Nusa Tenggara Barat
- Asyria Dahlan, Muna sulawesi tenggara
- Awalia Spd, Nusa Tenggara Barat
- Baihajar Tualeka LAPPAN, Maluku
- Baiq Dewi Nursapitriani, Nusa Tenggara Barat
- Baiq Endang Lestari, Nusa Tenggara Barat
- Baiq Yunita Utami, Nusa Tenggara Barat
- Bonnie Kertaredja, CIQAL – Yogyakarta
- Bu Tin Huwae, Posko Uraur, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku
- Chandra Sugarda, Aktivis Gender, Disabilitas, dan Inklusi Sosial
- Christine Pasinaung, Manado, Sulawesi Utara
- Coletha Nonie Yetti Ani, Dewan KK Ibu Rumah Tangga Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Bogor
- Danairia, Yayasan Perlindungan Insani Indonesia (YPII)
- Danti Anwar, Jakarta
- Darisem, Presidium KK Buruh Migran Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Darwinih, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Deida JM, Presidium KK Informal Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Delmyser Maka Ndolu (Pondok PERGERAKAN)
- Desi Latifah, Pemuda Pelajar dan Mahasiswa Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Deti Rahmawati, IPPNU Jawa Barat
- Devi Febriana, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Tuban, Jawa Timur
- Dewi Frenti, Mahasiswa Unisba
- Dewi Hairani, Srikandi Lestari, Sumatra Utara
- Dewi Tjakrawinata, YAPESDI
- Dharmawatiningsih, Nusa Tenggara Barat
- Dhea Tasya, Nusa Tenggara Barat
- Dian Aryani, Nusa Tenggara Barat
- Dian, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Balai Cikukuk Leuwigoong, Kab. Garut
- Dini Fauziah Septiani, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Dra.St.Nurnaemah, Nusa Tenggara Barat
- Dwi Putri Mayangsari, Pendamping PKH Kab.Tuban, Jawa Timur
- Dyah Ariyati Puspita, Paralegal LBH Jakarta, Jakarta
- Dyah Roessusita, Perempuan Indonesia antikorupsi (PIA) Jogja
- Elis, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Balai Linggamukti, Kab. Garut
- Ella, DKK Ibu rumah Tangga Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kota Cirebon
- Ellina S Pandebesie, Surabaya
- Elma, Pemuda Pelajar dan Mahasiswa Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Elsa, DKK Profesional, Koalisi Perempuan Indonesia Balai Karanganyar
- Elva Noviani, DKK Petani Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Ema Kemalawati, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Jember, Jawa Timur
- Endah Puspitanti, Kendal, Jawa Tengah
- Endang Fatayat Ningsih, Nusa Tenggara Barat
- Endang Suriyani, Nusa Tenggara Barat
- Endang Yuliana, Nusa Tenggara Barat
- Eneng Sadiah, Sekretaris Balai Perempuan Wates Jaya, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Erni RC, DKK Ibu Rumah Tangga Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Erniati, Nusa Tenggara Barat
- Esti Handayani Koalisi Perempuan Indonesia Balai Perempuan Sidayu-Gresik, Jawa Timur
- Estu Fanani, Yogyakarta
- Eta Renuar, Posko Waira Seruawan, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku
- Etha Silaka, Posko Inamosol, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku
- Eti Sumiati
- Eva Wulan Septiana, IPPNU PC. Kab. Blitar, Jawa Timur
- Eva Yohana, Sekretaris Balai Perempuan Cimandala, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Evany Claura Yanti, Aceh
- Fajriani Langgeng, LBH Pers Makassar
- Farha ciciek
- Farida Masrurin, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Blitar, Jawa Timur
- Farida Nurbaeti, Presidium KK Lansia Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Farida, Nusa Tenggara Barat
- Fatimah Nusa Tenggara Barat
- Fatimatuzzahro, Staff Penguatan Organisasi, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Fatma, Posko Inalohi Waralohi, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku
- Femmiliawati Lasena, Manado, Sulawesi Utara
- Ferena Debineva-KitaSama
- Fery, ICJ
- Fifi Rohmah, Jombang, Jawa Timur
- Fitri Herawaty Mamonto, Manado, Sulawesi Utara
- Fitria Afta Rini Nurcahyani, Nusa Tenggara Barat
- Gisella Tani Pratiwi, Jakarta
- Hanifah Muyasarah, Cilacap, Jawa Tengah
- Harla Sara Octarra, Jakarta
- Hasrah, Desa Arungkeke, Kab. Jeneponto, Sul-Sel
- Hayati Nufus, Nusa Tenggara Barat
- Haziq Heniyawan Usmani, Nusa Tenggara Barat
- Heni Pancaningtyas
- Henny Girarda, Jakarta
- Henny Supolo Sitepu, Jakarta
- Herawati Heroe, SH
- Heti Susanti, Presidium Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Hijawati, Muna Sulawesi Tenggara.
- Ida Wahyuda, Nusa Tenggara Barat
- IDAA Warmadewanthi, Surabaya
- Ika Safitri Umar, Depok
- Imelda, Posko Waipirit, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku.
- Indramini, Sulawesi Selatan
- Indry Wahyuni, Nusa Tenggara Barat
- Ira Imelda, Pendamping korban, Bandung, Jawa Barat
- Ismail Husen, Minahasa Selatan, Sulawesi Utara
- Istaufa Indriani, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Blitar, Jawa Timur
- Iva Hasanah (KPS2K Jatim)
- Jane Manoppo, Manado, Sulawesi Utara
- Jasri, Posko Siompo, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku.
- Jaswiah, Nusa Tenggara Barat
- Jemeke Amahoru, Maluku
- Jenni Fransiska Siahaan, Palangkaraya, Kalimantan Tengah
- Jihan Fairuz- YIFoS
- Jimmy Sofyan Yosadi SH., Advokat, Menado.
- Jubaidah, Nusa Tenggara Barat
- Julia, komunitas Toisapu Ambon
- Jumiati, Nusa Tenggara Barat
- Kasmawati, Arungkeke, Kab. Jeneponto, Sulawesi Selatan
- Kencana Indrishwari, Jakarta
- Kiki Fatmawati, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Komar Kasman, Jakarta
- krity Esah A.G, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Kustin,Gresik, Jawa Timur
- Laely Khiyaroh, Staff Keuangan Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Leila Jauhari, RPUK Aceh
- Lenny, Nusa Tenggara Barat
- Lilis Sumarni, DKK Profesional Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Linlin Karlina, DKK Informal Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Listyowati (Kalyanamitra)
- Lucia Wenehen, Indonesian Conference on Religion and Peace
- Luisa, Manado, Sulawesi Utara
- Lusi Peilouw, Maluku
- Lusia Palulungan, Dewi Keadilan Sulsel
- Luthfiyah Handayani, WCC Mawar Balqis Cirebon
- Maharani, Nusa Tenggara Barat
- Maliha, PMII, Maluku
- Maria Anik. Indonesia utk Kemanusiaan (Ika)
- Maria Hartiningsih, Yogyakarta
- Maria Un, Himpunan Wanita Penyandang Disabilitas, Sulawesi Selatan
- Marlina, Dewan KK Buruh Migran Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Indramayu
- Marselina May, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sulawesi Selatan
- Masitoh, DKK Lansia Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Mastawan, Nusa Tenggara Barat
- Mastura, Nusa Tenggara Barat
- Maulani Rotinsulu, Jakarta
- Mayling Oey, Jakarta
- Mega Puspitasari, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Bogor
- Merry Amilia, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Malang, Jawa Timur
- Mershinta Ayu Rahmadani, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Blitar, Jawa Timur
- Mia Siscawati, Bogor – Jawa Barat
- Mila Anabila, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Misiyah, Institut KAPAL Perempuan,
- Misrawati Pemerhati Masalah Perempuan, Muna Sulawesi Tenggara.
- Monica Ginting, Jakarta
- Muflihah, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Muhamad H Amrie – Perkumpulan Pamflet Generasi
- Muhammad Muchlisin, Jakarta
- Mun Djenaan, Manado, Sulawesi Utara
- Munarti, Pemerhati Masalah Perempuan, Muna Sulawesi Tenggara.
- Naila Rizqi Zakiah, Jakarta
- Nanda D.S-Yayasan Kesehatan Perempuan
- Nilawati, Nusa Tenggara Barat
- Nilla Sari Dewi, Jakarta
- Nina Suhaena, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Bandung
- Nini Herawati, Dompu, Nusa Tenggara Barat
- Nining Anggraeni, Nusa Tenggara Barat
- Nining Daeng Niagi, Nusa Tenggara Barat
- Noor Nabaiyah, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Jember, Jawa Timur
- Nuah P Tarigan, GPDLI
- Nuhasanah, Manado, Sulawesi Utara
- Nunung Fatma, Jakarta
- Nunung, Nusa Tenggara Barat
- Nunung, Sekretaris Balai Perempuan Cibinong, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Nur Asiah, Sulawesi Selatan
- Nur Iman Subono, Jakarta
- Nur Izza Islamiyah, Desa Kassi, Kab. Keneponto, Sulawesi Selatan
- Nur Setia Alam
- Nur’aeni, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Nurahmawati Fitria, Nusa Tenggara Barat
- Nuraini, Nusa Tenggara Barat
- Nurhasanah, Nusa Tenggara Barat
- Nurhayati Suratinoyo, Tomohon, Sulawesi Utara
- Nurhayati, Nusa Tenggara Barat
- Nurhayati, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kota Cirebon
- Nurjanah, Nusa Tenggara Barat
- Nurlaeli, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Cirebon
- Nurliana Caya, Camba-camba, Kab. Jeneponto, Sulawesi Selatan
- Nursyamsiah, Nusa Tenggara Barat
- Nurul Bahrul Ulum, DKK Profesional, Koalisi Perempuan Indonesia Cab. Kota Cirebon
- Nurul khaeriah, Nusa Tenggara Barat
- Nuryanti Dewi, Nusa Tenggara Barat
- Nuzulan Waode, Pendamping Korban, Muna Sulawesi Tenggara.
- Pani Zaristian Vaspintra, Jakarta
- Peni Agustini, Jawa Timur
- Pinky Saptandari, Asosiasi Antropologi Indonesia
- R. Valentina Sagala, Aktivis Perempuan, Hukum dan HAM
- Rahmawati Spd, Nusa Tenggara Barat
- Ramlawati, Koalisi Perempuan Indonesian Cabang. Kab. Jeneponto, Sul-Sel
- Rani, WCC Kamalalita Pasuruan
- Ratna Saptari, Kalyanamitra, Jakarta
- Ratuwahyurianty. Spd, Nusa Tenggara Barat
- Redy Saputro, Peace Leader Indo
- Reni Suprapti, Koalisi Perempuan Indonesia Balai Perempuan Melati Cabang Malang, Jawa Timur
- Ria Ariani, Presidium KK Profesional Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Barat
- Ridwan Faridz – Sapa Institut – Bandung
- Rini, Nusa Tenggara Barat
- Ririn Hayudiani (LPSDM NTB)
- Risnawati, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Ristha Tnunay, Jakarta
- Rokhanah, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Jombang, Jawa Timur
- Rokhiyya, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Rosmalinda, Nusa Tenggara Barat
- Rosmina, Posko Pakarena, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku.
- Rosniaty Azis, YASMIB Sulawesi
- Rubiah
- Ruby Kholifah, Asian Muslim Action Network (AMAN) Indonesia
- Ruhfida, Nusa Tenggara Barat
- Rurun Peprida, Pendamping PKH kab. Tuban, Jawa Timur
- Sa’adah, WCC Mawar Balqis Cirebon
- Salma Safitri, Suara Perempuan Desa
- Salmah, Nusa Tenggara Barat
- Samsidar, Banda Aceh
- Saodah Kurnia, DKK Lansia Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kota Cirebon
- Saparinah Sadli, Jakarta
- Saras Dumasari, Presidium Harian HMI Badko Jawa Timur
- Satuf R. Hidayah, Salatiga, Jawa Tengah
- Sawitri, DKK Informal Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kota Cirebon
- Selfi, Pemuda Pelajar dan Mahasiswa Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Selly Ester Sembiring, Advokat, Nusa Tenggara Barat
- Septy Putri Erika Nugroho, Pendamping Buruh Migran, Jawa Timur
- Serina Salsabila, Pelajar dan Mahasiswa, Koalisi Perempuan Indonesia cab. Kota Cirebon
- Siska Hariyanti, Koalisi Perempuan Indonesia Balai Perempuan Sidayu-Gresik, Jawa Timur
- Siti Hawa, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Balai Mangkurakyat, Kab. Garut
- Siti Istianah, S.Hi, Staff Pengajar di Ponpes Ash Shomadiyah, Jawa Timur
- Siti Khoirun Ni’mah, INFID
- Siti Lessy, Posko Gemba Centre, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku
- Siti Mahfiyah, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Jombang, Jawa Timur
- Siti Mukama, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Bondowoso
- Siti Nurlaili, Nusa Tenggara Barat
- Siti Rokayah, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Balai Pataruman, Kab. Garut
- Sitti Aisyah, Sulawesi Selatan
- Sitti Nurlaili Djenaan, Minahasa, Sulawesi Utara
- Sjamsiah Achmad, Jakarta
- Sri Gustini, SH, Aceh
- Sri Hartati, Nusa Tenggara Barat
- Srihartati, Nusa Tenggara Barat
- Sriwinarni, Nusa Tenggara Barat
- St. Hawa, Nusa Tenggara Barat
- Stefani Rahardini P, Nusa Tenggara Barat
- Sukma, Koalisi Perempuan Indonesian Cab. Kab. Jeneponto, Sul-Sel
- Sumarni, Nusa Tenggara Barat
- Sumiati Surbakti, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Sumatra Utara
- Sumiati, Nusa Tenggara Barat
- Sunarti. J, Balai Perempuan Desa Camba-Camba, Kab. Jeneponto, Sul-Sel
- Sundaya, Palangkaraya, Kalimantan Tengah
- Suriaty, Nusa Tenggara Barat
- Susi A Wilujeng, Surabaya
- Susi Handayani, pegiat Hak Asasi Perempuan, Bengkulu
- Sutipah, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia, Balai Kepatihan, Jember, Jawa Timur
- Sutriyatmi, Pasar Minggu, Jakarta
- Syamsiar, Nusa Tenggara Barat
- Teti Haryati, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Balai Soreang
- Tety Sumeri (Cahaya Perempuan WCC)
- Tia Fauziah DKK Pemuda Pelajar dan Mahasiswa Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Tini Hadad, Jakarta
- Tintin Kartina, DKK Buruh Migran Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Titi Syah Susilawati, DKK Lajang, Janda dan Perempuan Kepala Keluarga, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Titiek Kartika, SDGs Center Universitas Bengkulu
- Titin Dwi, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Timur
- Titin Swastinah, Guru, Jember, Jawa Timur
- Turaya, Nusa Tenggara Barat
- Ucu Rubiah, Sulawesi Selatan
- Uphie, KPPAI
- Uut bintari, Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Jombang, Jawa Timur
- Veni siregar
- Vitria Lazzarini Latief, Jakarta
- Wahida Rustam, Sulawesi Selatan
- Wahyu Susilo Migrant CARE
- Wahyuni Ruddywati, Surabaya
- Wahyuning Asri. CO Komisi Penanggulangan AIDS Kab. Jombang, Jawa Timur
- Warniati, LPA Nusa Tenggara Barat
- Weny Winarti, Nusa Tenggara Barat
- Williani,, Palangkaraya, Kalimantan Tengah
- Winy Wijayanti, Pemuda Pelajar dan Mahasiswa Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Garut
- Wiwik Afifah, Dosen Untag Surabaya, Jawa Timur
- Wiwik Afifah, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Timur
- Wrenges Widyastuti, Jakarta
- Yanny Donna, Jakarta
- Yanti Zaenal, Nusa Tenggara Barat
- Yati Mahu, Posko Leamahu, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku
- Yati Pardede, Posko Waitasi, Kairatu, Seram Bagian Barat – Maluku
- Yeni Rosa Damayanti, PJS, Jakarta.
- Yenik Wahyuningsih, Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Timur
- Yossa Nainggolan, Activis Kelompok Minoritas dan Rentan.
- Yuda Irlang, ANSIPOL
- Yuli Wardani, Indonesia ACT
- Yuliana Saptiani, Nusa Tenggara Barat
- Yulianti, Nusa Tenggara Barat
- Yuliati, Ketua Posyandu Gangguan Jiwa Wilayah Puskesmas Tembelang, Jombang, Jawa Timur
- Yuni Riawati, JMS Lombok
- Yuni Sri Rejeki, Bekasi, Jawa Barat
- Yusriati, Aceh
- Yustina Fendrita C., Pendamping korban, Muna, Sulawesi Tenggara
- Yuyun Khoerunisa, Sekretaris Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Indramayu
- Yuyun Suryani, Dewan KK Lansia Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Kab. Bogor.
- Zakiyatul Munawaroh, Pendamping Desa Pemberdayaan kab.Tuban, Jawa Timur
- Zanjabil Wakid, Manado, Sulawesi Utara
- Zumrotin (Yayasan Kesehatan Perempuan)
- Zuriatin, Nusa Tenggara Barat
- Organisasi
- Assosiasi Alumni Program Beasiswa Amerika-Indonesia (ALPHA-I)
- Biro Hukum & Biro Perempuan dan Anak – Negeriku Indonesia Jaya (NInJa).
- Cahaya Perempuan WCC, Bengkulu
- Forum Pengada Layanan (FPL) bagi Perempuan Korban Kekerasan
- Gerakan Peduli Disabilitas dan Lepra Indonesia (GPDLI)
- Himpunan Wanita Penyandang Disabilitas (HWDI)
- Indonesia ACT
- Indonesia Satu
- Indonesia Feminist Lawyers Club (IFLC)
- Institut PDPRT
- Institut Perempuan, Bandung, Jawa Barat
- JALA PRT
- Kalyanamitra
- KePPaK Perempuan (Kelompok Peduli Penghapusan Tindak Kekerasan Terhadap Perempuan dan Anak).
- Klinik Hukum Ultra Petita
- Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Aceh
- Koalisi Perempuan Indonesia Wilayah Jawa Timur
- Komunitas Kenyo Bestari
- KPPAI
- LBH APIK Jakarta
- LBH APIK Makasar
- Migrant Care
- Perhimpunan Jiwa Sehat Indonesia
- Perkumpulan Pendidikan Pendampingan bagi Perempuan dan Masyarakat (PP3M).
- Perkumpulan NARASITA, Yogyakarta
- Pusat Kajian Gender & Seksualitas FISIP UI
- Relawan Perempuan untuk Kemanusiaan (RPuK)
- Rifka Annissa Yogyakarta
- RUMPUN Tjoet Njak Dien Yogyakarta
- Sapa Institut
- Seperti Pagi Foundation
- SPRT Sapulidi
- Swara Parangpuan Sulawesi Utara
- WCC Kamalalita Pasuruan
- WCC Mawar Balqis Cirebon
- WCC Pasundan-Durebang
- Yayasan Aretha
- Yayasan Cahaya Guru
- Yayasan Lambu Ina, Sulawesi Tenggara
- Yayasan Perlindungan Insani Indonesia (YPII)
- Yayasan Pulih
- Yayasan PUPA
- Yayasan Savy Amira
- Yayasan SUKMA (Yayasan Resource Center dan Pendampingan Perempuan)
- Sasana Inklusi & Gerakan Advokasi Difabel (SIGAB Indonesia)
- Serikat PRT Tunas Mulia Yogyakarta
- Jaringan Perlindungan Pekerja Rumah Tangga (JPPRT) Yogyakarta
- Koalisi Perempuan Indonesia Cabang Bantul, Yogyakarta
- Band Sisters in Danger
- Aliansi Remaja Independen (ARI)
- Perkumpulan Keluarga Bencana Indonesia
- LBH Masyarakat
- Proklamasi Anak Indonesia